Skip to content Skip to footer

YAS : Yang Aku Suka

List barang-barang favorit Aryo Wicaksono
YAS : Yang Aku Suka vol.5 dengan Aryo Wicaksono dari Oldblue Co.
Di YAS volume.5 kali ini ada Aryo Wicaksono (@aryopeppers). Desainer dari Oldblue Co. & Blue Muscle Union yang akan berbagi tentang barang-barang favoritnya "Barang-barang kesukaan saya ini timeless, long lasting, dan memiliki nilai-nilai sentimentil di baliknya; banyak cerita penting yang sifatnya personal untuk mendapatkan mereka" -Aryo 1. Kapital SS16 Dottera Heavy Flannel - 2. 1992 The…
YAS : Yang Aku Suka vol.4 dengan Bayu Prawira
Bayu yang saat ini sedang menuntut ilmu bahasa di 横浜市南区 sambil bekerja part-time di TENJIN Leatherworks,akan berbagi tentang barang-barang favoritnya Bayu Prawira Barang-barang ini menjadi favorit saya karena ya memang berguna untuk keseharian saya. Ditambah lagi, beberapa item ini justru terlihat lebih apik ketika sudah ‘worn’ atau ber ‘patina’ -Bayu 1. Beams x…
YAS : Yang Aku Suka vol.1 dengan Vloek
YAS atau Yang Aku Suka merupakan kolom artikel yang berisi tentang barang-barang favorit dari orang-orang di sekitar kami. Di seri pertama ini ada @Vloek , seorang seniman ilustrasi dari Surabaya yang sekarang bermukim di Tokyo untuk mengasah ilmu seninya. Kegiatan sehari-harinya banyak mencakup kegiatan diluar ruangan, sehingga barang-barang favoritnya tidak jauh-jauh dari situ …