Ekosistem leather goods tanah air kembali diramaikan dengan rilisan terbaru dari Handwerker Leather & Goods: AIKO Medicine Bag yang merupakan sebuah warisan budaya dari penduduk asli Amerika atau Native American.Meskipun mengusung budaya bangsa sebrang, pendekatan lokal tetap diaplikasikan dari pemilihan material yang semuanya berasal dari dalam negeri. Tersedia dalam dua ukuran: small medium, dan…
VOYEJ merilis pouch multifungsi yang dinamakan dengan Karvi. Nama Karvi sendiri berasal dari kapal kuno berukuran kecil yang memiliki lambung kapal berukuran cukup besar untuk membawa barang-barang pada masa lalu. Karakter itulah yang tercermin pada pouch multi-fungsi ini; compact namun bisa membawa barang yang cukup banyak.Tersedia dalam 2 warna; Natural &…