Ticket to Nowhere secara resmi meluncurkan subsidiary yang berfokus pada lini fashion bertajuk "Nowhere" yang menjadi wadah mereka untuk menerjemahkan kreatifitas mereka di media yang berbeda.Pada koleksi pertamanya, mereka berfokus untuk mengembangkan sebuah ready to wear brand yang berkaitan dan berjalan seiringan dengan mereka. Tema yang diangkat…