Fotografer jalanan kenamaan Azcha Tobing berkolaborasi dengan Thanksinsomnia untuk merilis suatu koleksi terbatas yang pastinya menarik banget! Koleksi ini berfokus pada logo ikonik dari Azcha yang kemudian dituangkan dalam berbagai produk. Selain graphic tees, koleksi ini juga terdiri dari lanyard, bantal, sticker pack sampai asbak.Koleksi kolaborasi ini udah bisa kalian…