Seperti yang kita tahu, konflik Palestina dan Israel adalah konflik militer dan politik yang sedang berlangsung dari abad ke-19 hingga pada abad ke-21. Konflik ini merupakan salah satu konflik terpanjang yang masih berlangsung di dunia.Maka dari itu, beberapa negara di belahan dunia pun juga nggak mau jika hanya ikut tinggal diam. Seperti salah satunya…