Leather footwear brand, Jovem Studio, baru-baru ini merilis dua koleksi mereka yang bertajuk, "Memo" dan "Jane". Lewat komitmen dan kefokusannya terhadap penggunaan material dari kulit asli, Jovem Studio mencoba untuk tampil secara staple dan versatile, serta nggak lupa memperlihatkan bagaimana produk mereka dirancang dengan amat teliti.
Dok. Jovem Studio
Kabarnya, koleksi terbaru ini hadir dengan style ala siluet…