Downtown Market atau yang akrab disapa Doma, baru-baru ini merilis sebuah koleksi Spring 2024 yang turut merangkum beberapa barisan item didalamnya seperti; T-shirts, tote bags, hats, dan socks. Terlihat secara visual, Downtown Market juga menggabungkan beberapa street culture dengan ugly design yang turut memberi kebebasan pada koleksi mereka kali ini.Dok. Downtown MarketSukses menginterpretasikan culture…