"Harimau Putih" menjadi ikon yang langka bagi Harimau Supply. Edisi tersebut selalu dirilis dalam jumlah yang terbatas. Kini rilisan itu hadir dalam siluet vintage jacket. Dengan bahan washed corduroy dan warna navy, jaket ini bisa kamu dapatkan langsung di sini
Apakah kalian adalah salah satu orang yang suka memakai aksesoris? Aksesoris apa aja yang sering kalian pakai? Dari berabagai macam fungsi aksesoris, pada akhirnya kita akan memilih yang paling fungsional bukan?Honest review kali ini akan membahas salah satu produk buatan teman-teman kita dari Surabaya bertudung Handwerker Company yang sudah aktif sejak 2016. Menelisik dari…
Lama rasanya sejak terakhir kali bikin honest review sebuah brand denim. Banyak sekali faktornya, dari masa pandemi yang tak kunjung usai, berpulangnya beberapa orang terdekat gw - yang salah satunya merupakan papa gw sendiri - dan kesibukan lainnya yang terkadang bingung ngaturnya gimana.. Tapi setelah review ini, bakal banyak review-review jujur lainnya yang akan gw…
Untuk memperingati hari Harimau Sedunia yang jatuh pada bulan Juli, Harimau Supply merilis artikel "Harimau Indonesia" dengan embroidery artwork yang menjadi ciri khas dari brand ini.Artikel yang dirilis mewakilkan 3 spesies; harimau Sumatra, Jawa, dan Bali. Yang masing-masing keberadaannya sudah mendekati kepunahan.Ada 2 tipe jaket yang dirilis, Harimau vintage jacket …
Kolaborasi antara Taman Hayat dan Kal Akkara menghasilkan koleksi pot-pot artisanal eksklusif berbasis keramik yang digabungkan dengan perhiasan perak.Keduanya mencoba mengelevasi desain pot tanaman dengan menambahkan elemen perak. Dengan harapan para pecinta flora dapat mengapresiasi lebih jauh bukan hanya tanamannya saja, tapi ‘pakaian’ yang membalut tanamannya juga bisa diapresiasi.Pot yang berjumlah hanya 12…
MANUAL merilis koleksi spesial dengan tema ulang tahun Jakarta yang ke 494! Koleksi ini terdiri dari 3 artikel kaos dengan grafis yang menggambarkan kehidupan di ibu kota."The slow pace of leisures, the restlessness of commuting and moving as our only constant."Dapatkan koleksi ini hanya di Tokopedia Manual Jakarta !
Volt and Fast merilis capsule collection untuk merayakan euforia dari Euro 2021 hasil bekerja sama dengan illustrator dari Italia, Luca Laurenti. Brand asal Bandung ini merilis reworks jersey tim nasional dari 6 negara Eropa; Jerman, Spanyol, Prancis, Belanda, Italia, dan Inggris.Langsung incar jersey favorit kalian di website Volt and Fast , atau Tokopedia Official…
Lifetime Membership, brand interdependent asal Bali satu ini merilis koleksi terbarunya : Volume III. Sesuai dari filosofi brand tersebut yang coba menghubungkan grafis dan fabric dengan musik sebagai pelengkapnya, Volume III ini mengeksplorasi grafis-grafis yang disruptif dan kental dengan nuansa musik elektronik underground.Koleksi yang cukup relaxed secara fit ini bisa kalian dapatkan di website…
Neats Lab mencoba ber-eksperimen dengan teknik tie-dye untuk artikel terbarunya; Bjorn Low. Teknik tersebut diimplementasikan pada upper 9oz lightweight & durable canvas sehingga menghasilkan pattern tie-dye yang berbeda-beda pada tiap pasang sepatu.Bjorn Low sendiri merupakan modifikasi dari model terdahulu mereka : Bjorn Hi yang berpotongan lebih tinggi. Tetap dengan konstruksi vulcanized ditambah dengan dinding…
The Oldblue General Store & OutpostPada tanggal 6 Mei 2021 kemarin, Oldblue Co. baru saja membuka offline store yang bernama The Oldblue General Store & Outpost. Berlokasi di Jakarta Selatan, tepatnya di Jalan Puri Mutiara, Cilandak. Bangunan berlantai 3 dengan nuansa unfinished, rugged, dan ‘worn’ ini juga berfungsi sebagai kantor serta workshop dari Oldblue. Mata…