Memasuki musim penghujan gini emang paling enak untuk stay di rumah sob, terlebih intensitas curah hujan yang tinggi menyebabkan rasa bermalas-malasan kita menjadi besar, kayak mimin hahaha. Karena musim hujan yang masih berlangsung belakangan ini, tentunya memaksa kita semua untuk mengerjakan tugas perkuliahan atau sekaligus pekerjaan kantor dari rumah saja.Nah, bicara soal musim hujan…
