Skip to content Skip to footer

Pop Culture

Cahyo Destianto: Mimpi Besar Tertuang Lewat Karya di Lapangan SMA!
Cahyo Destianto ialah seorang visual artist asal kota Lampung, baru-baru ini beliau menghadirkan sebuah karya mural dengan pesan makna yang cukup menginspirasi anak-anak muda di Indonesia. Visual artist yang juga dikenal dengan @destiantos ini, mendapatkan sebuah kesempatan untuk menuangkan karya dan segala ide pikirannya tanpa rasa takut di sekolahnya dulu, SMA Negeri 4 Metro, Lampung.…
noui Memancarkan Sebuah Harapan Lewat Single Terbarunya Bertajuk, “spirit”
noui adalah penyanyi-penulis lagu Indonesia. Karya seninya melampaui batas, menyelami kedalaman emosi dan membangkitkan narasi yang menyentuh melalui musiknya. Dengan kecintaannya untuk bercerita dan perspektif unik tentang nuansa kehidupan, perjalanan musik noui menjanjikan untuk memikat pendengarnya dengan setiap karya yang penuh perasaan. noui akan memikat pendengarnya sekali lagi dengan single terbarunya bertajuk, "spirit."Dok. nouiMenyusul single pembukanya untuk EP keduanya…
Lewat Cinta dan Fanatisme, Rangkuman Film Berlatar Kekisruhan Suporter Sepak Bola!
Bicara persoalan sepak bola sepertinya sudah bukan menjadi hal yang tabu lagi ketika pertama kali mendengarnya. Terlebih, untuk urusan sepak bola dan suporternya menjadi fenomena yang nggak dapat terpisahkan. Nggak menutup kemungkinan, fanatisme sepak bola antara suporter dan tim kebanggaannya pasti melahirkan sebuah kisah pilu, sedih, dan terharu antara para suporter di dalamnya.Atas rasa…
Representasi Popularitas Denim dan Karya dari Sang Masterpiece!
Bagai sebuah akar yang telah melekat dan bercabang, hubungan denim di dalam dunia fashion jelas sudah terbentuk sejak pertengahan abad ke-19 silam. Kala itu, denim telah dikenal sebagai pakaian bagi para pekerja kelas bawah yang sudah dikenakan oleh pekerja tambang emas di Amerika Serikat, hal ini jelas akhirnya menular ke kelas atas yang menjadikan jeans…
Taman Hayat Market: Selebrasi Alam dan Perkebunan Urban
Dengan misi menjembatani kehidupan alam yang hijau dengan kehidupan urban, Taman Hayat meluncurkan Taman Hayat Market yang sudah dimulai pada 9 Desember lalu. Acara yang berlangsung selama satu minggu ini menggabungkan berbagai aspek budaya bercocok tanam, sambil menghadirkan antara lain, koleksi tanaman dari berbagai brand, alat berkebun, serta pot–produk utama yang membawa nama Taman Hayat…
Pajang Karya “Work in Progress”: Menjelajah Inspirasi, Menuang Karya, dan Menebar Aspirasi!
Jakarta—Sketsa Pulang Kerja bersama dengan Galeri Nasional Indonesia mengadakan pajang karya bertajuk “Work in Progress” yang menampilkan karya serta kisah di balik karya milik 11 pengkarya terpilih. Acara yang didukung oleh Kemenpora dan Kemendikbud ini sedang berlangsung mulai dari 9-23 Desember 2023 di Bilik Komunitas Galeri Nasional.Mengusung tema “Work in Progress”, pajang karya ini…
Perdebatan “Aturan Pake Kaos Band”, Tren Ikut-ikutan atau Lebih Dari Sekadar Fashion Statement?
Seperti yang kita tahu, musik dan fashion adalah suatu hal yang saling berkesinambungan dan juga saling melengkapi. Terlebih jika membahas musik dan fashion pasti ada suatu hal unik yang memang asik untuk dibahas pada segmen kali ini. Yes, kaos band!Akhir-akhir ini memang sering gue jumpai beberapa crowd yang hadir di festival musik turut berlalu-lalang…
Menyelami Budaya Baru yang Populer, Thrifting dan Rekomendasinya di Jakarta!
Melihat rekam jejak belakangan ini, kata thrifting pastinya bukan menjadi suatu hal yang awam ketika terdengar di telinga kalian. Nyatanya, kegiatan ini sudah mulai menjadi pop culture baru di negara kita yang nggak hanya terjadi di kota-kota besar, namun juga sudah mulai merambah ke kota-kota kecil lainnya di Indonesia.Nah sebelum kita terjun ke rekomendasinya,…
Lomba Sihir Merayakan Suka Duka Persahabatan Lewat Single Terbaru, “Selamanya”
Akhir tahun selalu menjadi waktu yang tepat untuk berhenti sejenak dan refleksi, dan sepertinya hal itu juga berlaku bagi Lomba Sihir di lagu terbaru mereka. Dirilis oleh Sun Eater ke platform-platform musik digital pada 29 November 2023, “Selamanya” adalah sebuah bentuk perayaan terhadap suka dukanya persahabatan yang terinspirasi oleh seseorang yang dekat dengan grup pop asal Jakarta tersebut.Dok. Lomba…