Kita mungkin lebih kenal dengan model Wrangler 11MW atau Wrangler 13MW, namun sebenarnya Wrangler juga mengeluarkan model lain dalam koleksi mereka. Wrangler 22MW pertama dikeluarkan pada tahun 1950an. Jika dilihat sepintas, detail yang diberikan oleh jeans ini tidak terlalu berbeda dengan jeans model 11MW dan 13MW, namun yang paling membedakan adalah cut-nya yang merupakan cut slim straight yang jauh lebih slim dibanding 11MW.
Masalah detail mungkin tidak ada yang terlalu berbeda dari jeans ini dengan model 11MW. Model 22MWZ tetap menggunakan zipper dan juga flattop rivet yang memang khas Wrangler. Selain itu detail khas Wrangler seperti 7 beltloops dan juga ergonomic coin pocket juga tetap diusung oleh jeans ini. Hal yang paling membedakannya mungkin adalah penggunaan bahan yang sangat berbeda. Bahan denim ini dibuat dengan bahan 13 3/4 oz denim, namun warna yang dibuat disini sengaja dibuat sebagai warna biru muda yang dijamin akan tetap dan tidak akan pudar.
—————————————————————————————-
I’m sure we’re more familiar with Wrangler 11MW or Wrangler 13MW, but in fact Wrangler has a couple of other model in their whole collections. Wrangler 22MW was first launched in the 50s. The details that this jeans offered is not really different from the popular model such as 11MW or 13MW, the only distinct difference is the cut that this jeans has, which is a slim straight cut that is tighter than the rest of them.
Like we said before, the details is pretty similar like the good old 11MW. The 22MW use a zipper fly and also the iconic flat top rivet to prevent scratches. They also use other iconic Wrangler details such as the 7 belt loops, W stitch and also the ergonomic watch pocket. As we can see from the picture, the denim fabric is what sets them apart. This jeans use a 13 3/4 oz denim with a fast color with guarantee that they won’t fade that much like the regular indigo color version.