Skip to content Skip to footer

Fiddlehead Bakalan Merilis Album dan Manggung di Jakarta Bulan ini!

Kalo kemarin kita udah sempat merasakan euforia keseruannya Anxious, kali ini saatnya Fiddlehead yang kedapetan untuk menggelar hajatan konsernya di Jakarta. Band besutan label rekaman Run For Cover ini resmi manggung di Jakarta setelah memberikan kabar perihal tour-nya yang meliputi Japan, Autralia, dan Southeast Asia. Tentunya ini adalah sebuah kabar baik untuk scene hardcore di…

Read more

Fenomena Skinny Jeans, Musik Hardcore, dan Sneakers Era 70-80an!

Bicara seputar musik, tak menafikan peran fashion sebagai salah satu bentuk elemen yang sangat penting di dalamnya. Seiring berjalannya waktu, hubungan antara musik dan fashion jelas memiliki kesinambungan atau korelasi yang erat antara satu dengan yang lainnya. Yang dimaksud di sini ialah, musik nggak cuma sekedar musik, namun ternyata ada bentuk movement yang lebih penting…

Read more

From San Jose to Jakarta: Sunami South East Asia Tour 2023 Mampir di Indonesia!

Source: Pics by GoogleKabar baik buat para pecinta musik keras bergenre hardcore, pasalnya, band yang bermarkas di San Jose, California ini disinyalir bakalan mampir ke Indonesia. Yes, Sunami bakalan menggelar hajatan hardcore-nya di Jakarta! Btw, ini kedatangan mereka pertama kali ke Indonesia, lho.Bertajuk ‘Sunami South East Asia Tour 2023’, Sunami bakalan manggung di lima…

Read more