Skip to content Skip to footer
Sebuah Seni Mengelola Stres: Kesejahteraan Emosional Adalah Koentji!
Dok. GoogleKalo ngomongin perihal stres, adalah sebuah bentuk perasaan yang dapat terjadi bila kita sedang tengah berada di bawah tekanan, merasa kewalahan, atau kesulitan saat menghadapi sebuah situasi.Nah, efek negatifnya kalo stres nggak bisa dikendalikan dengan baik yang pasti ialah sangat berdampak ke fisik dan emosional kita. Maka dari itu, lewat kesempatan kali ini…
Bosan dengan Hiruk Pikuk Ibu Kota? Berikut Tempat Hiking yang Pas untuk Newbie!
Siapa nih yang kira-kira lagi capek dan suntuk sama kesehariannya? atau ada yang lagi ngerasa bosen dikejar-kejar sama deadline? Nah, kalo begitu tandanya lo emang harus butuh liburan sob! Eits, tapi tenang dulu, bicara soal liburan mimin mau ngasih rekomendasi tempat hiking yang bisa banget lo cobain nih, khususnya buat yang baru banget mau cobain…
Pottery, Rekomendasi Kegiatan Crafting di Waktu Luang!
Di tengah padatnya rutinitas hidup, tentunya kita butuh aktivitas sampingan untuk mengurangi stress dong? Seiring berjalannya waktu, semakin banyaknya aktivitas yang membuat waktu luang kita semakin dikit. Kali ini kami ingin memberi rekomendasi kegiatan crafting yang cocok nih buat mendukung konsep slow living, yaitu Pottery!Seni membuat tembikar atau pottery sudah dikenal dan dilakukan sejak…
Merasakan Pengalaman Kustomisasi Secara Maksimal Di Koleksi Terbaru Porter!
Merek tas legendaris asal Jepang, Porter akhirnya kembali meluncurkan koleksi terbarunya yang bakal ngasih experience kustomisasi dan personalisasi tas kalian secara maksimal!Bagi yang belum tau, sub-unit brand dari Yoshida & Co. yang berdiri sejak tahun 1962 ini terkenal sebagai produsen tas handal yang reputasinya diakui dunia yang terkenal lewat Tanker Series yang jadi incaran…
Stüssy Kembali Menggandeng Clarks, Lahirkan Kolaborasi Terbaru!
Dedengkot streetwear yang lahir dari culture southern California’s surfing alias Stüssy baru aja meresmikan terkait kabar perilisan mereka yang kali ini berhasil melakukan kolaborasi bersama Clarks Originals. Kabar baik ini hadir bersamaan dengan lahirnya sebuah sepatu yang dirilis secara limited edition.Lewat kedua akun Instagram mereka, Stüssy dan Clarks Originals ngumumin kalo mereka berhasil merilis sebuah…
Deretan Film yang Bakalan Tayang Akhir Tahun 2023!
Nggak terasa tahun 2023 tinggal menghitung beberapa bulan lagi, namun masih banyak deretan film-film bioskop yang bakalan rilis menuju akhir tahun.Guna untuk menyemarakkan para cinephile di penghujung tahun dengan penuh suka cita, berikut beberapa deretan film-film yang bakalan tayang di akhir tahun 2023. Penasaran? Selengkapnya di bawah ini!WonkaDok. IMDbSutradara: Paul KingPemain:…
Kolaborasi Menawan ASICS Bareng Needles!
Di tahun 2023 ini, ASICS seakan ngga bisa berhenti mengeluarkan gebrakan. Setelah banyak mengeluarkan koleksi dan kolaborasi seru, kali ini mereka menggandeng streetwear brand ikonik asal Jepang, Needles untuk mengkreasikan siluet ASICS yang bangkit dari kubur, EX89.Kolaborasi ini terbilang cukup simple dan elegan, karena Needles tidak merubah bentuk dari siluet original sepatu ini. Masih…