Skip to content Skip to footer
The Worker Shield Hadirkan Opsi MTO untuk Trucker Jacket WT 101J
Belum lama ini, salah satu brand workwear/denim lokal, The Worker Shield, mengumumkan bahwa trucker jacket signature mereka, WT 101J, tersedia dalam opsi made-to-order (MTO). Artinya, kalian bisa memesan produk ini menggunakan pilihan bahan yang disediakan oleh The Worker Shield.Pada unggahannya di Instagram, sang empu The Worker Shield cerita kalau dia tidak pernah punya short…
Mitos atau Fakta: Selvedge > Non-selvedge?
Sebelum mengenal dunia denim melalui forum Darahkubiru, mengenal denim selvedge pun tidak. Begitu mengetahuinya, tentu ada kebanggaan tersendiri ketika mempunyai atau mengenakan jeans dari selvedge denim. Katanya sih, pengerjaannya lebih sulit dan quantity lebih terbatas dibanding non-selvedge.Lantas muncul pertanyaan, apakah selvedge denim sudah pasti lebih baik dari non-selvedge denim?Sepertinya tidak perlu membahas terlalu…
Perawatan Jeans Anti Mager dengan Machine Wash
Merawat jeans kesayangan terkadang bikin kita jadi mau lebih repot untuk melakukan berbagai treatment, mulai dari menjemur, menambahkan pewangi, sampai mencuci dengan tangan supaya jeansnya lebih awet dan tentu saja bersih. Tetapi, untuk yang sudah cape cuci jeans sendiri pake tangan, tidak ada salahnya jika mau mencoba dengan machine wash. Tidak perlu takut jeans menjadi…
Kilas Balik: Tentang Denim Western Shirt
Dari banyak pakaian, baju merupakan hal esensial yang dilihat orang lain. Begitu pula oleh denimhead, baju merupakan salah satu item wajib jika ingin tampil lebih dinamis. Dari banyak bahan pembuat baju, denim selalu menarik untuk dibicarakan. Kenyataannya, pembahasan tentang baju dari denim terlihat cukup tabu karena terpinggirkan oleh banyaknya artikel tentang jeans dan jaket, padahal…
Naked & Famous Rilis Jeans Seharga Rp 12,5 Juta!
Brand denim kenamaan dunia asal Kanada, Naked & Famous (N&F), belum lama ini memberi kejutan buat para denim-aficionado. Pasalnya, mereka baru saja merilis koleksi terbatas di lini MIJ (Made In Japan), yakni MIJ8 Tokushima Natural Indigo Hand Dyed Intangible Cultural Treasure Selvedge Denim. Panjang ya namanya…Seperti namanya, jeans ini “dicelup” dengan metode tradisional hank-dyed…
Azcha Tobing berkolaborasi dengan Thanksinsomnia untuk Merilis Koleksi Terbatas!
Fotografer jalanan kenamaan Azcha Tobing berkolaborasi dengan Thanksinsomnia untuk merilis suatu koleksi terbatas yang pastinya menarik banget! Koleksi ini berfokus pada logo ikonik dari Azcha yang kemudian dituangkan dalam berbagai produk. Selain graphic tees, koleksi ini juga terdiri dari lanyard, bantal, sticker pack sampai asbak.Koleksi kolaborasi ini udah bisa kalian…